
Saat kasus KM 50 yang sempat menghebohkan, Irjen Fadil Imran masih menjabat sebagai Kapolda Metro Jaya, dan dia satu angkatan dengan Listyo Sigit Prabowo.
"Dan kebetulan pada KM 50 beliau juga menjadi Kapoldanya, dan Fadil Imran Kapolda yang satu angkatan dengan Listyo Sigit Prabowo," ungkap Refly.
Sedangkan Komjen Budi Agung Maryoto, Komjen Ahmad Dofiri, dan Komjen Agus Andrianto yang merupakan tim khusus kasus pembunuhan Brigadir J merupakan angkatan lebih senior dari Fadil dan Listyo Sigit.
"Kalau yang lainnya yang disebutkan tadi sepertinya angkatan lebih senior ya, Budi Agung Maryoto, Ahmad Dofiri, Agus Andrianto, itu kelompok-kelompok atau pejabat-pejabat yang lebih senior," pungkasnya.
Penulis/Editor: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Tag Terkait:
Advertisement