Kalau Jokowi Maunya Dua Paslon Saja di Pilpres 2024, Mending Dua Orang Ini Saja yang Maju: Kalau yang Lain, Porosnya Bisa Empat atau Tiga

Itu karena, kemungkinan partai politik akan mencalonkan elit partai mereka yang elektabilitasnya di bawah Ganjar dan Anies.
“Kalau dua orang ini tidak bisa maju, maka ya poros-porosnya bisa empat bisa tiga. Karena calon-calon yang akan muncul tidak ada yang dominan. Elektabilitasnya di bawah 20, di bawah 15,” jelas Adi.
Sebelumnya beredar rumor bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) menginginkan hanya dua pasang calon saja yang bertarung di Pilpres 2024 mendatang.
Baca Juga: Kenapa Pasangan Melarang Kita Mengecek Ponsel Mereka?
Penulis/Editor: Meilia Mulyaningrum
Advertisement